Polri : Kami Bukan Seperti Kivlan Zen Yang Dengan Gamblang Sebut PKI Telah Bangkit Kembali


Hitam Putih -Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol Boy Rafli Amar mengatakan, razia yang dilakukan kepolisian terhadap atribut Partai Komunis Indonesia bukan berarti gerakan komunis bangkit kembali.

Namun, ia mengakui, tak menutup kemungkinan munculnya gejala tersebut di masyarakat.

"Tidak bisa langsung jawab ya atau tidak (kebangkitan PKI). Kalau dibilang kebangkitan itu tidak ada, tapi kok tanda-tandanya ada. Dibilang ada, tapi ya biasa saja lah," ujar Boy, saat dihubungi Kompas.com, Kamis (2/6/2016).

Pada Rabu (1/6/2016) kemarin, Mayor Jenderal (Purn) TNI Kivlan Zen mengatakan, PKI telah kembali bangkit.

Menurut Boy, Kivlan kini merupakan tokoh masyarakat yang dapat dengan mudah mengutarakan argumennya.

Boy mengatakan, jika kepolisian juga mendapatkan informasi tersebut, maka tak akan disampaikan secara terbuka untuk menghindari kegaduhan.

"Kami tidak bisa kemukakan secara gamblang seperti Pak Kivlan. Kami itu kategorinya laporan intelijen. Tidak bisa main adu argumen begini," kata Boy.

Sumber http://www.kompas.com

Baca juga

Luhut Enggan Menanggapi Dituding Fasilitasi Kebangkitan Partai Komunis Indonesia Oleh Kivlan Zen

BabySitter Mutia Mengakui Tak Hanya Memukul,Tapi Juga Mendorong Dan Membanting Bayi Itu Berkali-kali

poker online indonesia
klik untuk info

bandar judi online
klik untuk info

bandar judi online
klik untuk info

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »